Sosialisasi dan Koordinasi Survei Disagregasi PMTB Provinsi Bangka Belitung - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Bangka Selatan

Telah rilis Publikasi Kabupaten Bangka Selatan Dalam Angka 2024, unduh disini

Selamat Datang di Website BPS Kabupaten Bangka Selatan. Jika Anda belum menemukan data yang Anda cari, silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kabupaten Bangka Selatan atau mengirim surel ke bps1905@bps.go.id dengan subjek Permintaan Data.

Sosialisasi dan Koordinasi Survei Disagregasi PMTB Provinsi Bangka Belitung

Sosialisasi dan Koordinasi Survei Disagregasi PMTB  Provinsi Bangka Belitung

26 Maret 2018 | Kegiatan Statistik Lainnya


Hari ini BPS Prov. Kep. Babel mengadakan acara Sosialisasi dan Koordinasi Survei Penyusunan Disagregasi PMTB Tahun 2018 Prov. Kel. Bangka Belitung. Acara ini dibuka oleh Sekda Prov Kep Bangka Belitung, Dr. Yan Megawandi, SH, M.Si dan dihadiri oleh perwakilan dari Instansi Vertikal, OPD, perusahaan, & awak media. Sebagai narasumber dalam acara ini adalah:
1. Kepala BPS Prov Kep Bangka Belitung (Darwis Sitorus, S.Si, M.Si)
2. Kepala Dinas Penanaman Modal dan PTSP Prov Kep Bangka Belitung (Dr. Hj. Syafitri, SE, MM)
3. PT Timah (Robertus Bambang Susilo)
Dengan kegiatan ini diharapkan akan mensosialisasikan pendataan Survei Disagregasi PMTB yg akan dilaksanakan pd bulan April-Juni, shg dapat membuka jalan bg para petugas Survei Disagregasi PMTB yg nantinya akan mendata di lapangan.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Bangka Selatan (BPS-Statistics of Bangka Selatan Regency)Komplek Perkantoran Pemkab Bangka Selatan

Telp/fax: (0718) 4220039

email : bps1905@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik